Temukan situs lain

Kamis, 21 Mei 2009

Bagian Master Control Room


Bagian Master Control Room

Bagian Master Control Room dilengkapi meja utama atau console sebagai pemantau alur sinyal audio atau video merupakan bagian utama atau jantungnya sebuah stasiun televise, bagin yang merupakan lalu lintas sinyal masuk dan keluar. Tugas utama Console Master diantaranya adalh sebagai berikut :

• Menjadi penyangga utama penyelenggara siaran
• Membagi bagi sinyal input kebagian lain ( studio, presentasi, transfer room )
• Melakukan Quality Control Audio Video
• Menjadi Koordinator utama saat siaran langsung
• Memonitoring siaran.
Biasanya cukup satu atau dua crew yang bertugas dengan latar belakang teknik yang kuat pada setiap pada setiap shift kerjanya.

Tidak ada komentar: